Kini Perc. Mitra Anugerah siap membantu Anda untuk mempersonalisasikan cetak reeprint produk kartu toll Emoney MANDIRI, Flazz BCA, Brizzi BRI dan TapCash BNI sebagai access point dalam bertransaksi.
Dengan design CUSTOM yang membuat kartu Emoney Anda lebih menarik dengan gambar sesuai keinginan Anda.
Bisa dijadikan gift untuk teman, klien atau keluarga Anda.
Pertanyaan :
Apakah tidak akan luntur dan tahan lama?
Kami jamin 99% tinta tidak akan luntur karena kami menggunakan tinta UV berteknologi tinggi.
Kualitas tahan Air, tahan Cuaca dan tahan Gores.
Untuk menghindari hasil cetak buram atau pecah, diharapkan Anda mengirimkan file dengan format 300 dpi atau 400 dpi.
File siap cetak ukuran Design 87 x 56 mm.
Setelah di cetak, ukuran standartnya menjadi 86 x 54 mm, harap teliti posisi gambar letak logo dan gambar lainya, jangan sampai terpotong atau kepinggiran setelah di cetak menjadi ukuran normal 86 x 54 mm.